Resep Sayur Asem Daging sapi kacang merah oleh Inge
Berikut ini resep cara membuat Sayur Asem Daging sapi kacang merah. Resep Sayur Asem Daging sapi kacang merah yang ditulis Inge dapat disajikan 5 porsi.
Resep Sayur Asem Daging sapi kacang merah
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 250 gr kacang merah
- 300 gr Daging sapi
- 1 bj tomat ukuran sedang
- 3 lbr daun salam
- 2 ruas lengkuas
- 3 cabe merah
- 3 butir bawang merah
- 1 siung bawang putih
- 5 mata asam jawa, larutkan dengan air panas
- 50 gr gula jawa
- 1 sdm terasi
- sesuai selera garam dan gula pasir
- 1 liter air
- minyak untuk menumis
Langkah
Potong daging menjadi 3 atau 4 potong besar, rebus selama 15 menit bersama daun salam yg dirobek asal, hingga daging mudah dipotong.
Angkat daging, potong dadu sesuai selera. Masukan kembali kedalam air rebusan. Buang bagian kotor dr kaldu.Tumis sebentar irisan bawang merah & putih hingga harum, masukan irisan cabe, tomat, lengkuas geprek dan terasi. Masak sebentar lalu tuangkan sesendok sayur kaldu, diamkan sebentar. Pindahkan ke kuah kaldu.
Masukan kacang merah, masak hingga mendidih, lalu kecilkan api. Tambahkan gula dan garam. Koreksi rasa, masak dengan api kecilselama 15-20 menit hingga daging empuk.
Itulah tadi Resep Sayur Asem Daging sapi kacang merah, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sayur Asem Daging sapi kacang merah diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur Asem Daging sapi kacang merah - Inge diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur Asem Daging sapi kacang merah - Inge dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/05/resep-sayur-asem-daging-sapi-kacang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.