Resep Sayur asem pedas spesial non MSG oleh Andra
Berikut ini cara memasak Sayur asem pedas spesial non MSG. Resep Sayur asem pedas spesial non MSG yang dishare oleh Andra bisa disajikan 4-5 porsi.
Resep Sayur asem pedas spesial non MSG
Porsi: 4-5 porsi
Bahan-bahan
- 2 ikat kangkung
- 1 buah terong
- 1 buah jagung manis
- 1 sachet asem jawa (500an)
- 1 buah tomat
- 5 bawang putih
- 5 bawang merah
- 5 buah cabe rawit
- 1/2 sdt Lada/merica bubuk
- 1 liter air atau lebih sdikit
Cara Membuat
- Pertama potong2 kangkung, terong dan cuci hingga bersih
- Cuci juga jagung dan serut
- Geprek bawang putih dan merah, serta haluskan cabe rawit
- Masak air hingga hampir mendidih dan masukkan terung, rebus hingga terung terlihat sedikit layu dan empuk, kurang lebih 6-8 menit dan masukkan asam jawa sekalian
- Masukkan serutan jagung manis dan tomat iris kecil2, kalau ga ada jagung manis jagung biasa pun bisa dan rasanya ttp manis kok mski ga semanis jagung manis dan biarkan kira2 2 menit
- Setalah itu masukkan bumbu geprek tadi + merica bubuk 1/2 sachet
- Masukkan kangkung dan bolak balik agar rata matangnya
- Tambah gula dan garam sesuia selera, perbandingan nya lebih bnyk garam dari pada gula, sy ga pernah nakar soalnya wkwk
- Selamat mencoba, jangan lupa recook
Itulah Resep Sayur asem pedas spesial non MSG, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sayur asem pedas spesial non MSG diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur asem pedas spesial non MSG diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur asem pedas spesial non MSG dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/05/resep-sayur-asem-pedas-spesial-non-msg.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.