Resep Soto betawi oleh Resky Mayang Sari
Berikut ini resep masakan Soto betawi. Resep Soto betawi yang ditulis Resky Mayang Sari cukup untuk .
Resep Soto betawi
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr daging sapi has dalam
- 250 gr kikil sapi (tidak pakai)
- 2 L air untuk merebus
- Bumbu Halus :
- 8 siung bawang putih
- 10 siung bawang merah
- 3 cm jahe
- 2 cm kunyit
- 3 butir kemiri
- 3 cm lengkuas geprek
- 1 buah serai geprek
- 3 lembar daun jeruk
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1 sdt pala bubuk
- 1 sdm kemiri bubuk
- 1 batang kecil kulit manis
- 4 butir kapulaga
- 3 butir perdam unggu
- 3 butir cengkeh
- 1 gelas santan kental
- 1 sachet SKM
- 2 tangkai daun seledri
- 5 tangkai daun bawang
- 1 Sachet Royco Rasa sapi
- secukupnya garam
- minyak untuk menumis
- Bahan Pelengkap
- Kentang Goreng
- Emping Goreng
- Tomat Merah Segar
- Cabe Goreng
Cara Membuat
- Rebus Daging yang telah dipotong dadu kedalam 2 L air mendidih sampai empuk tambahkan garam
- Tumis semua bumbu kecuali daun bawang + daun seledri sampai wangi
- Masukkan tumisan daging kedalam air rebusan daging aduk tambahkan santan + SKM
- Aduk dan koreksi rasa
- Tambahkan irisan daun bawang + daun seledri
- Masak sampai mendidih
- Soto betawi siap disajikan bersama pelengkap
Itulah Resep Soto betawi, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Soto betawi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto betawi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soto betawi dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/05/resep-soto-betawi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.