Resep Sayur Tahu Kulit Kuah Santan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sayur Tahu Kulit Kuah Santan
  • Resep Sayur Tahu Kulit Kuah Santan oleh acchiasri_foodslab

    Inilah resep cara membuat Sayur Tahu Kulit Kuah Santan. Resep Sayur Tahu Kulit Kuah Santan yang dishare oleh acchiasri_foodslab dapat disajikan .



    resep lengkap untuk Sayur Tahu Kulit Kuah Santan


    Resep Sayur Tahu Kulit Kuah Santan


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 6 buah tahu kulit / tahu goreng
    2. 1 sachet santan instan yang diencerkan sesuai selera
    3. Sejumput ebi
    4. 5 siung bawang merah
    5. 3 siung bawang putih
    6. 4 buah cabai merah keriting
    7. 1 sdt ketumbar
    8. 1 ruas kunyit
    9. 2 butir kemiri
    10. 1 ruas lengkuas geprek
    11. 1 batang sereh geprek
    12. 3 lembar daun salam
    13. 1 batang daun bawang iris serong
    14. Secukupnya minyak, garam, gula, lada bubuk

    Cara Membuat

    1. Haluskan bumbu (bawang merah, bawang putih, ebi, ketumbar, cabe, kemiri dan kunyit)
    2. Panaskan minyak, tumis bumbu halus dengan sereh, salam dan lengkuas sampai harum
    3. Mauskkan santan yang sudah diencerkan, kemudian tahu lalu aduk terus agar santan tidak pecah. Koreksi rasa dengan penambahan garam, gula pasir dan lada bubuk
    4. Menjelang matang, tambahkan daun bawang. Setelah matang dan rasa sudah oke, sajikan deh.



    Demikianlah tadi Resep Sayur Tahu Kulit Kuah Santan, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Sayur Tahu Kulit Kuah Santan diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur Tahu Kulit Kuah Santan diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sayur Tahu Kulit Kuah Santan dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/06/resep-sayur-tahu-kulit-kuah-santan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.