Resep Bakwan jagung a.k.a dadar jagung #BantuMantenBaru

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bakwan jagung a.k.a dadar jagung #BantuMantenBaru
  • Resep Bakwan jagung a.k.a dadar jagung #BantuMantenBaru oleh Deni's Dapoer

    Berikut ini adalah resep cara membuat Bakwan jagung a.k.a dadar jagung #BantuMantenBaru. Resep Bakwan jagung a.k.a dadar jagung #BantuMantenBaru yang dibuat oleh Deni's Dapoer bisa menjadi .



    gambar untuk cara membuat Bakwan jagung a.k.a dadar jagung #BantuMantenBaru


    Resep Bakwan jagung a.k.a dadar jagung #BantuMantenBaru


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 buah jagung manis uk. Besar
    2. 1 butir telur
    3. 1 btg daun seledri,iris halus
    4. 3 sdm tepung terigu
    5. 1 sdm maizena
    6. 1/2 sdm tepung beras
    7. Bumbu halus :
    8. 4 butir bawang merah
    9. 1 siung bawang putih
    10. 1/2 sdt garam
    11. 1 sdt gula
    12. 1/4 sdt merica bubuk

    Cara Membuat

    1. Cuci bersih jagung lalu sisir dengan pisau/serutan khusus biji jagung, sisihkan
    2. Ulek semua bumbu halus lalu masukkan jagung ulek sampai hancur lalu tambahkan tepung2an,telur dan daun seledri aduk rata
    3. Panaskan minyak goreng,ambil 1 sdm lalu goreng hingga kuning keemasan,angkat tiriskan, lakukan sampai habis
    4. Bakwan jagung siap dihidangkan sebagai lauk maupun cemilan
    5. Selamat Mencoba ??



    Demikianlah tadi Resep Bakwan jagung a.k.a dadar jagung #BantuMantenBaru, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Bakwan jagung a.k.a dadar jagung #BantuMantenBaru diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakwan jagung a.k.a dadar jagung #BantuMantenBaru diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Bakwan jagung a.k.a dadar jagung #BantuMantenBaru dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/07/resep-bakwan-jagung-aka-dadar-jagung.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.