Resep Gulai Ayam Ala Mamah GG By Asvina Dewi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Gulai Ayam Ala Mamah GG By Asvina Dewi
  • Resep Gulai Ayam Ala Mamah GG oleh Asvina Dewi

    Berikut ini resep Gulai Ayam Ala Mamah GG. Resep Gulai Ayam Ala Mamah GG yang dishare oleh Asvina Dewi bisa disajikan 10 porsi.



    resep lengkap untuk Gulai Ayam Ala Mamah GG


    Resep Gulai Ayam Ala Mamah GG


    Porsi: 10 porsi

    Bahan-bahan

    1. 10 potong ayam, lumuri dengan jeruk nipis, cuci bersih
    2. 2 lembar daun salam
    3. 3 lembar daun jeruk
    4. 1 batang sereh
    5. Garam, Gula, Merica, M*sako Ayam
    6. 1 bungkus santan kara
    7. 800 ml air
    8. 5 sdm minyak goreng
    9. Minyak
    10. Bumbu Halus :
    11. 5 buah cabe merah
    12. 3 buah cabe gendut (kl suka pedas boleh dtambah)
    13. 8 siung bawang merah
    14. 4 siung bawang putih
    15. 5 butir kemiri
    16. 1 sdm ketumbar bubuk
    17. 1 ruas jahe
    18. 1 ruas kunyit

    Cara Membuat

    1. Rebus Ayam sampai setengah empuk, buang airnya.

    2. Tumis bumbu halus bersama daun salam, daun jeruk, dan sereh hingga harum

    3. Masukkan ayam yg sdh drebus dan tambahkan air secukupnya, masak hingga empuk

    4. Masukkan santan, gula, garam, lada dan m*sako. Koreksi rasa....

    5. Angkat dan taburi dengan bawang goreng




    Itulah Resep Gulai Ayam Ala Mamah GG, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Gulai Ayam Ala Mamah GG diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gulai Ayam Ala Mamah GG By Asvina Dewi diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Gulai Ayam Ala Mamah GG By Asvina Dewi dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/07/resep-gulai-ayam-ala-mamah-gg-by-asvina.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.