Resep Capuccino and Peanut Brownies oleh Shabrina Maharani
Dibawah ini adalah cara membuat Capuccino and Peanut Brownies. Resep Capuccino and Peanut Brownies yang dibuat oleh Shabrina Maharani dapat disajikan 10 potong.
Resep Capuccino and Peanut Brownies
Porsi: 10 potong
Bahan-bahan
- Bahan 1 :
- 5 butir telur
- 160 gr gula pasir
- 8 gr cake emulsifier (TBM, SP, atau ovalet) kalau saya pakai ovalet
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt vanili
- Bahan 2 :
- 110 gr tepung terigu protein sedang (saya pakai segitiga)
- 30 gr susu bubuk full cream
- 1/2 sdt baking powder
- bahan 3 :
- 65 gr margarin
- 65 gr mentega
- 80 gr dark cooking chocolate
- 1 bungkus capuccino instan sachet
- 1 sdt kopi instan
- Bahan 4 :
- secukupnya kacang tanah untuk taburan, disangrai, buang kulitnya, lalu ditumbuk kasar
Langkah
Campur dan kocok bahan 1 menjadi satu hingga mengembang dan kental
Masukkan bahan 2 sedikit demi sedikit hingga rata. Tuang bahan 3, aduk perlahan dengan spatula hingga tercampur rata.
Tuang ke dalam loyang yang sesuai dengan adonan. Taburkan diatasnya bahan 4
Kukus dalam panci pengukus selama 40 menit hingga matang.
Angkat dan dinginkan.
Demikianlah Resep Capuccino and Peanut Brownies, Semoga berguna untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Capuccino and Peanut Brownies diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Capuccino and Peanut Brownies - Shabrina Maharani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Capuccino and Peanut Brownies - Shabrina Maharani dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/08/resep-capuccino-and-peanut-brownies.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.