Resep Cimol

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cimol
  • Resep Cimol oleh Priscilla Michelle

    Inilah resep cara membuat Cimol. Resep Cimol yang ditulis Priscilla Michelle bisajadi 5-8 porsi.



    resep makanan Cimol


    Resep Cimol


    Porsi: 5-8 porsi

    Bahan-bahan

    1. 200 gram tepung tapioka
    2. 200 gr air panas
    3. 2-4 SDM tepung terigu (minimal 2 sendok jika adonan belum khalis bisa ditambahkan tepung terigu sampai adonan khalis)
    4. Garam (sesuai selera)
    5. Kaldu bubuk (sesuai selera)
    6. Bumbu kentang (sesuai selera)
    7. Boncabe (sesuai selera)
    8. Gula halus (sesuai selera)

    Cara Membuat

    1. Campurkan tepung tapioka dan tepung terigu
    2. Campurkan air panas dengan garam dan kaldu bubuk aduk hingga rata
    3. Masukan air ke dalam campuran tepung lalu aduk hingga merata
    4. Aduk dan uleni hingga adonan menjadi khalis jika adonan masih belum khalis dan belum terlalu padat bisa ditambahkan dengan tepung terigu
    5. Setelah adonan khalis bentuk adonan menjadi bulat bulatan kecil
    6. Goreng adonan cimol ke dalam minyak panas dalam api kecil hingga cimol mengambang lalu tiriskan
    7. Campurkan cimol dengan bumbu sesuai selera (garam,boncabe, gula,bumbu kentang)



    Demikianlah tadi Resep Cimol, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Cimol diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cimol diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cimol dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/08/resep-cimol.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.