Resep Nasi bakar cumi asin,ikan teri & pete rumahan oleh Yerrika Arief
Berikut ini adalah resep cara membuat Nasi bakar cumi asin,ikan teri & pete rumahan. Resep Nasi bakar cumi asin,ikan teri & pete rumahan yang ditulis Yerrika Arief bisa menjadi .
Resep Nasi bakar cumi asin,ikan teri & pete rumahan
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 cup beras (cuci)
- Segenggam cumi asin
- 8 sdm teri medan(goreng)
- 2 papan pete
- 10 cabe merah keriting(iris)
- 8 cabe merah kecil(iris)
- 8 butir bawang merah (iris)
- 3 butir bawang putih (iris)
- 2 cm lengkuas (keprek)
- 2 batang serai (keprek)
- 3 lembar daun salam
- 1/2 sdt Garam
- Air
- 1 ikat kemangi
- Minyak (untuk menumis)
Cara Membuat
- Siapkan wajan tambahkan minyak dan tumis bawang merah,putih sampai harum masukkan cabe,lengkuas, daun salam,garam,kecap asin.
- Jika sudah wangi dan setengah matang masukan beras ongseng lalu tambahkan air secukupnya.
- Pindhkan & Masak di rice cooker (me : presto biar cepAt)
- Dengan wajan yg sama ongseng sebentar pete. Cumi & teri goreng secara bergantian. Taburi di atas nasi
- Setelah semua matang dapat di bungkus di daun pisang
- Jika ingin dimakan lgsng bakar/ bisa di sinpn di kulkas. Bisa disantap dgn daun kemangi
Demikianlah tadi Resep Nasi bakar cumi asin,ikan teri & pete rumahan, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Nasi bakar cumi asin,ikan teri & pete rumahan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi bakar cumi asin,ikan teri & pete rumahan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi bakar cumi asin,ikan teri & pete rumahan dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/08/resep-nasi-bakar-cumi-asinikan-teri.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.