Resep Oseng Kikil Kecap Cecabean oleh Irannia Uma Chonnia
Inilah resep memasak Oseng Kikil Kecap Cecabean. Resep Oseng Kikil Kecap Cecabean yang ditulis Irannia Uma Chonnia bisa jadi .
Resep Oseng Kikil Kecap Cecabean
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/4 kikil potong
- 1/2 buah tomat
- 5 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 4 cabe keriting merah
- 7 cabe rawit hijau
- 12 cabe rawit merah
- 1/2 sdt garam
- sejumput sasa
- sejumput ladaku bubuk
- secukupnya kecap pedas bango
- 5 sdm minyak goreng (untuk menumis)
Langkah
-
Siapkan bahan cecabean yang ingin diiris
-
Cuci kikil
-
Iris cecabean sesuai selera
-
Panaskan minyak goreng
-
Oseng cecabean hingga harum
-
Tambahkan kikil nya dan aduk hingga merata
-
Tambahkan kecap,oseng merata
-
Tambahkan garam,lada dan sasa, Osenglah hingga kecap dan bumbuan meresap ke kikil, jangan lupa dicoba lagi kurang apa" nya ?? lalu angkat dan sajikan.. Yummy ????
Itulah tadi Resep Oseng Kikil Kecap Cecabean, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Oseng Kikil Kecap Cecabean diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oseng Kikil Kecap Cecabean Dari Irannia Uma Chonnia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Oseng Kikil Kecap Cecabean Dari Irannia Uma Chonnia dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/08/resep-oseng-kikil-kecap-cecabean-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.