Resep Tekwan ikan kuah ebi (khas palembang) oleh adra hartina
Dibawah ini adalah resep Tekwan ikan kuah ebi (khas palembang). Resep Tekwan ikan kuah ebi (khas palembang) yang dishare oleh adra hartina bisa disajikan .
Resep Tekwan ikan kuah ebi (khas palembang)
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg Tepung sagu
- 1 kg Ikan giling
- secukupnya Air es
- secukupnya Garam
- Bumbu kuahnya :
- 8 siung Bawang putih
- 1 bks Merica ladaku
- 1/4 Udang ebi
- Royco kalau mau pakek
- secukupnya Garam
Cara Membuat
- Campur ikan dengan tepung sagu sedikit sedikit kasih tepung nya dan kasih air es nya sedikit sedikit kira2 tidak terlalu lembek di tangan. Kasih garam sedikit di dlm adonan nya.
- Sebelum itu kita rebus air untuk pentolan tekwan nya. Jng lupa kasih minyak agr tdk lengket. Lakukan sampai adonan habis.
- Blender bawang putih+garam+ebi+merica. Lalau tumis hingga harum.
- Sebelum nya kita rebus air buat kuah nya. Lalu setelah mendidih kita masukan tumisan bumbu nya tadi. Kasih royco dan cek rasa nya.
- Untuk penyajian rebus sebentar tekwan yg uda jadi ke dalam kuah nya. Agar lebis sedap dan meresap.
- Tambhakan pelengkap seperti mie,bawang goreng,saos,kecap,dan sambal cabe rawit serta timun.
- Tekwan ikan siap di santap ??
Demikianlah tadi Resep Tekwan ikan kuah ebi (khas palembang), Harapan kami anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Tekwan ikan kuah ebi (khas palembang) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tekwan ikan kuah ebi (khas palembang) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tekwan ikan kuah ebi (khas palembang) dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/08/resep-tekwan-ikan-kuah-ebi-khas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.