Resep Orek telur mix tempe brokoli Oleh Dikaa Kitchen ??

Resep Orek telur mix tempe brokoli oleh Dikaa Kitchen ??

Dibawah ini adalah resep cara membuat Orek telur mix tempe brokoli. Resep Orek telur mix tempe brokoli yang dishare oleh Dikaa Kitchen ?? bisa menjadi .



gambar untuk cara membuat Orek telur mix tempe brokoli

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Orek telur mix tempe brokoli Oleh Dikaa Kitchen ??


  • Resep Orek telur mix tempe brokoli


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 butir telur
    2. 1/4 brokoli
    3. 1/4 papan tempe
    4. 2 Siung bawang putih
    5. 4 siung bawang merah
    6. sesuai selera Cabe rawit
    7. Saus teriyaki

    Langkah

    1. Cincang bawang merah bawang putih dan cabe rawit

    2. Potong kecil tempe dan brokoli (setelah d potong tempe di goreng)

    3. Panaskan penggorengan dengan sedikit minyak setelah panas pecahkan telur lalu di orek, masukkan bahan yang telah di cincang setelah harum masukkan brokoli kemudian tambahkan sedikit air

    4. Setelah air menyusut masukkan tempe dan saus teriyaki, orek sebentar lalu angkat sajikan




    Demikianlah Resep Orek telur mix tempe brokoli, Semoga anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Orek telur mix tempe brokoli diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Orek telur mix tempe brokoli Oleh Dikaa Kitchen ?? diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Orek telur mix tempe brokoli Oleh Dikaa Kitchen ?? dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/09/resep-orek-telur-mix-tempe-brokoli-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    Related Posts :