Resep The Simple & Classic: Black Forest oleh Karina Indra
Inilah resep memasak The Simple & Classic: Black Forest. Resep The Simple & Classic: Black Forest yang ditulis Karina Indra dapat disajikan 30 potong.
Resep The Simple & Classic: Black Forest
Porsi: 30 potong
Bahan-bahan
- 100 gr terigu serbaguna
- 40 gr tepung maizena
- 60 gr coklat bubuk
- 8 butir telur ukuran besar
- 200 gr gula pasir
- 1 sdm emulsifier
- 100 gr mentega leleh
- 600 ml whipping cream
- 500 gr dark cooking chocolate
- 6 buah ?? tangkai merah
- 1 kaleng kecil Dark ??
Langkah
Serut dark cooking chocolate dengan peeler. Masukkan ke dalam wadah yang memiliki tutup. Simpan di kulkas.
Siapkan 3 buah loyang ukuran 20x20cm. Oleskan mentega secara merata kemudian beri masing-masing alas kertas roti
Timbang terigu, maizena dan coklat bubuk. Kemudian campur dan ayak. Sisihkan di dalam wadah.
Lelehkan mentega dengan api kecil. Matikan api ketika mentega sebagian sudah meleleh. Sisihkan.
Siapkan gula telur dan emulsifier. Sekarang kita akan mulai membuat sponge.
Kocok telur dan gula hingga mengental. Tambahkan emulsifier dan kocok terus hingga pucat dan mengembang. Kamu sudah bisa memanaskan oven sekarang. ?
Tambahkan mentega cair, kocok dengan slow speed.
Dengan menggunakan spatula, aduk adonan sehingga tidak ada mentega cair yang tersisa.
Tambahkan tepung kemudian aduk balik sampai benar-benar rata.
Bagi ke dalam 3 loyang sama rata. Bisa ditimbang masing -masing dengan timbangan digital.
Demikianlah tadi Resep The Simple & Classic: Black Forest, Semoga anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep The Simple & Classic: Black Forest diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep The Simple & Classic: Black Forest Oleh Karina Indra diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep The Simple & Classic: Black Forest Oleh Karina Indra dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/10/resep-simple-classic-black-forest-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.