Resep Ketupat Soto Banjar

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ketupat Soto Banjar
  • Resep Ketupat Soto Banjar oleh Gendhuk Ayu Pramudya

    Berikut ini adalah resep cara membuat Ketupat Soto Banjar. Resep Ketupat Soto Banjar yang dishare oleh Gendhuk Ayu Pramudya bisajadi .



    resep Ketupat Soto Banjar


    Resep Ketupat Soto Banjar


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Dada ayam
    2. Kentang
    3. 6 btr telur ayam / lbh bagus telur Bebek 5 yg 1 telur ayam biasa
    4. ceker / kaki Ayam klo suka
    5. sohun
    6. 15 siung bawang merah utk kuah
    7. 10 siung bawang putih utk kuah
    8. seruas jahe utk kuah
    9. 8 siung bawang putih
    10. Bawang goreng
    11. Merica utk kuah Dan perkedel
    12. seruas telunjuk kayumanis utk kuah
    13. 4 butir cengkeh utk kuah
    14. secukupnya Daun bawang rajang utk kuah
    15. secukupnya Daun seledri rajang utk perkedel Dan sohun
    16. secukupnya bawang bombay rajang utk kuah
    17. bahan sambal :
    18. 20 buah cabe kecil
    19. 1 butir kemiri

    Cara Membuat

    1. Rebus ayam Dan ceker sampai cukup mudah di suwir Dan ceker cukup matang
    2. Tiriskan Ayam
    3. Rebus telur sisakan 1btr utk perkedel
    4. Buat perkedel 8 siung bawang iris halus goreng haluskan bersama garam dan merica, rajang halus seledri sisakan sedikit utk sohun. Kentang dipotong Dan goreng haluskan campur dengan bumbunya lalu di kepal2 celup pada kocokan telur Kemudian goreng
    5. Bumbu kuah dihaluskan kecuali cengkeh kayumanis daun bawang Dan Bombay, setelah halus campur dgn bahan yg tdk d haluskan gongso setelah matang masukkan dlm kuah kaldu tambahkan penyedap
    6. Sohun rendam sampai lembek tiriskan Dan campur dengan seledri
    7. Cara membuat sambal rebus cabe setelah cukup lembek haluskan bersama kemiri tambahkan sesendok sisa minyak yg dipakai menggoreng perkedel
    8. Cara penyajian Ketupat diiris tambahkan sohun perkedel Ayam suwiran Dan telur berurutan kemudian kuahi tambahkan sambal Dan jeruk nipis taburi dgn bawang goreng
    9. Selamat Mencoba



    Demikianlah Resep Ketupat Soto Banjar, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Ketupat Soto Banjar diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ketupat Soto Banjar diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Ketupat Soto Banjar dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/11/resep-ketupat-soto-banjar.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.