Resep Brengkes Tahu udang jamur oleh Endang Kristiawaty
Inilah resep Brengkes Tahu udang jamur. Resep Brengkes Tahu udang jamur yang dishare oleh Endang Kristiawaty dapat disajikan 4 porsi.
Resep Brengkes Tahu udang jamur
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 4 potong Tahu
- 100 gram Jamur Tiram (Oyster Mushroom, Hiratake)
- 100 gram Udang Kupas Kulit
- 2 buah Cabai (Cabe) Merah Besar
- secukupnya Cabai (Cabe) Rawit Hijau
- 5 butir Bawang Merah
- 3 siung Bawang Putih
- 1 sendok teh Ketumbar
- 3 butir Kemiri
- 1 sendok teh Merica (Lada) Bubuk
- 2 buah Tomat
- 4 buah Cabai (Cabe) Hijau Besar
- 1 sendok teh Garam
- 1 sendok makan Gula Pasir
- secukupnya Daun Jeruk
- 1 butir Telur Ayam
- secukupnya Daun Jeruk
- secukupnya Daun Pisang
- secukupnya Tusuk gigi
Langkah
Hancurkan tahu sampai halus, potong jamur tiram tipis2, haluskan udang kupas...campur ketiga bahan tsb dalam mangkuk besar
Haluskan cabe merah besar, bawang mrh, bawang pth, ketumbar, kemiri...potong cabe hijau besar menyerong...potong tomat tipis...campurkan semuanya kedalam adonan tahu..masukkan juga garam, merica bubuk, gula dan telur kocok.
tuang 2 sendok adonan ke dalam dua lembar daun pisang lalu bungkus dan sematkan kedua ujungnya dengan tusuk gigi
Kukus dalam kukusan kira2 20 menit...sajikan.
Demikianlah tadi Resep Brengkes Tahu udang jamur, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Brengkes Tahu udang jamur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Brengkes Tahu udang jamur - Endang Kristiawaty diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Brengkes Tahu udang jamur - Endang Kristiawaty dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/01/resep-brengkes-tahu-udang-jamur-endang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.