Resep Burger Sapi isi Keju oleh smica dormiens
Berikut ini resep masakan Burger Sapi isi Keju. Resep Burger Sapi isi Keju yang dibuat oleh smica dormiens bisa disajikan 3-4 porsi.
Resep Burger Sapi isi Keju
Porsi: 3-4 porsi
Bahan-bahan
- Bahan:
- 500 gr sapi giling
- 250 gr keju
- 300 gr tepung beras
- 180 gr tepung roti
- 3 butir telur
- 2 buah bawang Bombay besar
- Secukupnya minyak
- Bumbu:
- 1 sdm garam
- 1 sdt merica
- 10 gr lada hitam
- 1 sdt bubuk cabe
Langkah
-
Campurkan sapi giling dengan semua bumbu, aduk rata.
-
Siapkan telur yg sudah dikocok, tepung terigu Dan tepung roti di tempat terpisah
-
Iris besar bawang bombay, masukan daging yg sudah dibumbui ke salah satu bulatan bombay setengah lalu masukkan potongan kecil keju, dan lapisi lagi dengan daging. Lalu balur dengan telur, kemudian tepung terigu, Dan tepung roti. Agar lebih maksimal balur kembali dengan telur dan tepung roti lagi.
-
Ulangi bagian atas hingga daging habis (jika tidak ada bawang bombay besar bisa menggunakan cetakan/ dengan tangan seperti hasil di foto)
-
Goreng dengan api kecil agar bagian dalamnya matang, hingga kuning kecoklatan
-
Voila!! Burger sapi isi keju sudah siap dihidangkan!! Yummyyy :)
Demikianlah Resep Burger Sapi isi Keju, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Burger Sapi isi Keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Burger Sapi isi Keju Dari smica dormiens diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Burger Sapi isi Keju Dari smica dormiens dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/01/resep-burger-sapi-isi-keju-dari-smica.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.