Resep Indomie goreng pedas oleh Desi Laisila
Berikut ini adalah cara memasak Indomie goreng pedas. Resep Indomie goreng pedas yang dishare oleh Desi Laisila cukup untuk 2-3 porsi.
Resep Indomie goreng pedas
Porsi: 2-3 porsi
Bahan-bahan
- 3 bungkus indomie goreng (sesuai selera)
- secukupnya minyak untuk menumis
- secukupnya bakso
- 30 buah cabai rawit
Langkah
Masak mie nya lalu setelah matang tiriskan. (saat merebus mie sekalian rebus cabai rawit)
Potong bakso sesuai selera (boleh dipake atau engga)
Ulek cabai rawit yg sudah direbus tadi sampai agak halus sedikit
Bumbui mie dengan seluruh bumbu indomie KECUALI BAWANG GORENG.
Ambil wajan kemudian beri sedikit minyak untuk menumis bakso dan cabai rawit (jgn terlalu lama)
Masukkan mie yg sudah dibumbui, aduk sampai merata dgn api sedang.
Angkat lalu ditaruh wadah. Kemudian taburkan bawang goreng, mie pedas ala abang adek siap disantap??
Itulah Resep Indomie goreng pedas, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Indomie goreng pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Indomie goreng pedas Dari Desi Laisila diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Indomie goreng pedas Dari Desi Laisila dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/01/resep-indomie-goreng-pedas-dari-desi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.