Resep Bola-bola tahu mie kriuk Oleh ummu alghiffary

Resep Bola-bola tahu mie kriuk oleh ummu alghiffary

Dibawah ini adalah resep cara membuat Bola-bola tahu mie kriuk. Resep Bola-bola tahu mie kriuk yang dishare oleh ummu alghiffary dapat disajikan .



resep masakan Bola-bola tahu mie kriuk

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bola-bola tahu mie kriuk Oleh ummu alghiffary


  • Resep Bola-bola tahu mie kriuk


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 buah tahu balok
    2. 2 lembar mie telor yang kering
    3. 1 butir telor
    4. 1 1/2 sendok makan tepung bumbu (saya pakai bumbu sajiku)
    5. 2 siung bawang merah
    6. daun bawang prei dan daun sop
    7. 2 siung bawang putih
    8. minyak untuk menggoreng
    9. penyedap rasa (saya pakai royco)
    10. secukupnya garam

    Langkah

    1. Hancurkan tahu, lalu sisihkan

    2. Kemudian mie telor yang kering di patahkan dan direbus sampai lembek

    3. Haluskan bawang merah, bawang putih, garam dan penyedap rasa.

    4. Masukkan bumbu yang sudah dihaluskan ke dalam wadah tahu tadi yang sdh di haluskan

    5. Masukkan mie yang sdh lembek, dan masukkan bawang prei dan daun sop ke dalam campuran tadi.

    6. Masukkan telur, dan aduk aduk sampai rata. Bisa di rasa dlu, kalau kurang garam, bisa di tambah.

    7. Bentuk adonan jadi bulat2. Biarkan mie nya tdk beraturan. Biar terasa kriuknya. Goreng dalam minyak panas hingga kecoklatan.

    8. Angkat dan tiriskan. Jadi deh bola2 tahu mie kriuk..




    Demikianlah Resep Bola-bola tahu mie kriuk, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Bola-bola tahu mie kriuk diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bola-bola tahu mie kriuk Oleh ummu alghiffary diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Bola-bola tahu mie kriuk Oleh ummu alghiffary dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/02/resep-bola-bola-tahu-mie-kriuk-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    Related Posts :