Resep Mangut Tuna Pedas oleh Sulis Setyowati
Dibawah ini adalah cara membuat Mangut Tuna Pedas. Resep Mangut Tuna Pedas yang dibuat oleh Sulis Setyowati bisa menjadi 4 porsi.
Resep Mangut Tuna Pedas
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 1 ekor tuna ukuran sedang
- 1 tahu
- 1 tempe
- Bumbu halus :
- 3 siung bawang putih
- 3 siung bawang merah
- Laos (dikira kira secukupnya)
- secukupnya Kunyit
- secukupnya Kencur
- Kemiri
- Ketumbar
- Jinten
- Daun jeruk
- Daun salam
- secukupnya Gula, garam
- secukupnya Kaldu sapi
- Cabe hijau + ale
- Cabe kecil + cabe merah (sesuai selera)
- Santen (1/4 kelapa parut)
Langkah
-
Tuna dipotong menjadi 4 bagian, dicuci dan di beri perasan air jeruk, diamkan -+ 5menit
-
Kukus tuna beserta tahu dan tempe
-
Panggang tuna sebebtar sampai warna kecoklatan
-
Haluskan semua bumbu, tumis sampai harum lalu masukkan cabe hijau dan ale dan beri air sedikit
-
Masukkan tuna, tahu, tempe, daun salam, dan di ukep hingga meresap. Tambahkan santan, diamkan hingga kuahnya menyusut. Angkat dan sajikan dengan nasi putih hangat...
Itulah Resep Mangut Tuna Pedas, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Mangut Tuna Pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mangut Tuna Pedas By Sulis Setyowati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mangut Tuna Pedas By Sulis Setyowati dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/03/resep-mangut-tuna-pedas-by-sulis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.