Resep Pepes Ikan Petak Tahu Putih by Mama Rulin oleh Rulin Dwi Wahyuningsih
Berikut ini adalah resep memasak Pepes Ikan Petak Tahu Putih by Mama Rulin. Resep Pepes Ikan Petak Tahu Putih by Mama Rulin yang dishare oleh Rulin Dwi Wahyuningsih bisa disajikan 5 porsi.
Resep Pepes Ikan Petak Tahu Putih by Mama Rulin
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 10 ekor ikan petak ukuran sedang, bisa diganti ikan pindang
- 5 buah tahu putih ukuran sedang
- 5 buah cabe merah
- 5 siung bawang putih
- 5 siung bawang merah
- 1/2 sdm merica
- 5 butir kemiri
- 1 cm kunyit
- secukupnya Garam
- 1/2 sdt terasi
- 1 sdm minyak goreng
- 1 buah tomat
- sedikit Penyedap rasa (jika suka)
- Daun pisang dan tusuk gigi untuk membungkus
Langkah
-
Cuci ikan hingga bersih
-
Potong tahu putih dengan bentuk memanjang atau dadu
-
Haluskan semua bumbu termasuk terasi dengan ulekan atau blender
-
Campurkan minyak goreng ke dalam bumbu yang telah dihaluskan
-
Bungkus ikan dan tahu putih dengan mencampurkan semua bumbu yang sudah dihaluskan secara merata
-
Kukus selama kurang lebih 30 menit
-
Panggang dengan api kecil hingga kadar air berkurang (sesuai selera)
-
Selamat mencoba
Demikianlah tadi Resep Pepes Ikan Petak Tahu Putih by Mama Rulin, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Pepes Ikan Petak Tahu Putih by Mama Rulin diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pepes Ikan Petak Tahu Putih by Mama Rulin Kiriman dari Rulin Dwi Wahyuningsih diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pepes Ikan Petak Tahu Putih by Mama Rulin Kiriman dari Rulin Dwi Wahyuningsih dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/03/resep-pepes-ikan-petak-tahu-putih-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.