Resep Resep Mpasi 6 bulan Brokoli + Labu siam + Alpukat + Jeruk oleh Silvi Gustriwardhani
Berikut ini resep memasak Resep Mpasi 6 bulan Brokoli + Labu siam + Alpukat + Jeruk. Resep Resep Mpasi 6 bulan Brokoli + Labu siam + Alpukat + Jeruk yang dishare oleh Silvi Gustriwardhani cukup untuk 1 porsi.
Resep Resep Mpasi 6 bulan Brokoli + Labu siam + Alpukat + Jeruk
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 3-4 kuntum brokoli
- 1/4 buah labu siam (kebetulan ukuran labu siamnya gede)
- 1/2 buah alpukat
- 1/2 buah jeruk baby
- 1 sdm extra virgin olive oil (evoo)
Langkah
-
Brokoli dicuci bersih lalu di rebus sebentar agar tidak mengurangi kadar vitamin dan nutrisi (saat merebus boleh dicampur sedikit garam untuk mengeluarkan ulat)
-
Labu siam dikupas kulitnya dicuci bersih agar sisa getahnya hilang, selanjutnya potong kecil dan direbus sebentar (atau bisa juga dikukus)
-
Alpukat dikerok buahnya
-
Jeruk baby diperas diambil sarinya dan jangan lupa singkirkan bijinya
-
Campur semua bahan ke dalam wadah blender, tuang 1 sdm evoo dan blender semua bahan hingga tercampur rata dengan kadar kekentalan yang diinginkan.
-
Selanjutnya puree siap diberikan kepada si kecil :)
Demikianlah Resep Resep Mpasi 6 bulan Brokoli + Labu siam + Alpukat + Jeruk, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Resep Mpasi 6 bulan Brokoli + Labu siam + Alpukat + Jeruk diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Resep Mpasi 6 bulan Brokoli + Labu siam + Alpukat + Jeruk By Silvi Gustriwardhani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Resep Mpasi 6 bulan Brokoli + Labu siam + Alpukat + Jeruk By Silvi Gustriwardhani dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/03/resep-resep-mpasi-6-bulan-brokoli-labu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.