Resep Pindang patin no msg oleh Elida Yantama
Dibawah ini adalah resep memasak Pindang patin no msg. Resep Pindang patin no msg yang dishare oleh Elida Yantama bisa menjadi .
Resep Pindang patin no msg
Porsi:
Bahan-bahan
- 350 gram ikan patin
- jeruk nipis
- bumbu halus:
- 6 bj bawang merah
- 4 bj bawang putih
- 3 bj kemiri
- cabai Merah (saya tidak Pakai)
- bumbu tambahan:
- lengkuas geprek
- daun salam
- sereh
- pelengkap:
- kemangi
- 1 bj tomat diiris / bisa diganti dengan nanas
- Gula
- garam
- Minyak untuk menumis
- 3 gelas air
- kaldu Jamur (saya Pakai to**le)
Langkah
Bersihkan ikan patin kemudian beri perasan jeruk nipis diamkan sejenak kemudian bilas kembali.
Tumis bumbu hingga harum (beri air sedikit agar bumbu tidak kering) masukkan gula, garam, kaldu Jamur, lengkuas sereh dan Daun salam Terus aduk sampai bumbu layu
Tambahkan air tunggu sampai mendidih kemudian masukkan ikan dan tomat..
Tes rasa, jika Sudah pas matikan kompor kemudian masukkan kemangi diaduk pelan2 saja agar ikan tidak hancur
Pindang patin siap disajikan
Demikianlah tadi Resep Pindang patin no msg, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pindang patin no msg diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pindang patin no msg Karya Elida Yantama diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pindang patin no msg Karya Elida Yantama dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/04/resep-pindang-patin-no-msg-karya-elida.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.