Resep Bolu Pandan (No Emulsifier) oleh Christyanty Alfantri
Dibawah ini adalah cara membuat Bolu Pandan (No Emulsifier). Resep Bolu Pandan (No Emulsifier) yang dishare oleh Christyanty Alfantri cukup untuk .
Resep Bolu Pandan (No Emulsifier)
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 butir telur utuh
- 2 butir kuning telur
- 180 gr gula pasir
- 200 gr terigu
- 150 ml santan kental
- 4 sdm jus pandan kental (sy pakai pasta pandan)
- 80 gr margarin
Langkah
Cairkan margarin
Campur santan dan pasta pandan
Mixer dengan speed tinggi telur dan gula sampai putih kental berjejak (kurang lebih 10 menit)
Setelah 10 menit turunkan speed paling rendah, tambahkan terigu secara perlahan aduk rata, matikan mixer
Masukkan campuran santan dan pasta, aduk dengan menggunakan spatula sampai rata
Terakhir, masukkan margarin cair aduk kembali dengan spatula sampai rata dan homogen
Tuang kedalam loyang yang sudah dioles margarin dan ditaburi terigu sedikit
Panggang dengan suhu 160 derajat Celcius selama 45 menit atau sesuaikan oven masing2
Hasilnya lembab, enak dan lembut meskipun tanpa emulsifier
Itulah Resep Bolu Pandan (No Emulsifier), Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bolu Pandan (No Emulsifier) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Pandan (No Emulsifier) Dari Christyanty Alfantri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Pandan (No Emulsifier) Dari Christyanty Alfantri dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/07/resep-bolu-pandan-no-emulsifier-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.