Resep Bolu Kukus (Mekar) Semangka 1 Telur - All in One Methode Karya Raafi Wulandari (Dapur Marfa)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bolu Kukus (Mekar) Semangka 1 Telur - All in One Methode Karya Raafi Wulandari (Dapur Marfa)
  • Resep Bolu Kukus (Mekar) Semangka 1 Telur - All in One Methode oleh Raafi Wulandari (Dapur Marfa)

    Berikut ini adalah resep memasak Bolu Kukus (Mekar) Semangka 1 Telur - All in One Methode. Resep Bolu Kukus (Mekar) Semangka 1 Telur - All in One Methode yang dishare oleh Raafi Wulandari (Dapur Marfa) cukup untuk +- 15 cup kecil.



    resep makanan Bolu Kukus (Mekar) Semangka 1 Telur - All in One Methode


    Resep Bolu Kukus (Mekar) Semangka 1 Telur - All in One Methode


    Porsi: +- 15 cup kecil

    Bahan-bahan

    1. 1 butir telur
    2. 250 gram tepung terigu protein sedang
    3. 200 gram gula pasir
    4. 200 ml susu cair (bisa pake 1 sachet susu bubuk dilarutkan)
    5. 1 sdt cake emulsifier (SP/TBM/Ovalet)
    6. Sejumput garam dan vanili
    7. Secukupnya meises atau DCC (aku pake DCC)
    8. secukupnya Pewarna makanan merah/kuning, hijau muda & tua

    Cara Membuat

    1. Campur semua bahan (kecuali meises/DCC). Kocok dengan mixer kecepatan tinggi hingga mengembang (kurang lebih selama 5 menit).

    2. Ambil 2 sendok sayur kecil adonan, masukkan dalam piping bag (untuk adonan warna putih). Sisihkan.

    3. Ambil 3-4 sendok sayur kecil adonan, beri warna hijau muda. Masukkan piping bag (untuk adonan kulit semangka). Sisihkan.

    4. Ambil 2 sendok makan adonan, beri warna hijau tua, masukkan piping bag. Ini untuk motif lurik pada kulit semangka.

    5. Sisa adonan utama, beri warna merah atau kuning untuk dijadikan daging semangka. Kalau pake meises bisa dicampur disini. Fungsi meises adalah sebagai biji buah semangka.

    6. Panaskan kukusan, bungkus tutupnya dengan kain. Siapkan cetakan bolu kukus, beri paper cup.

    7. Pertama2, tuangkan 1 sendok sayur kecil adonan daging semangka ke dalam paper cup hingga hampir penuh.

    8. Semprotkan adonan putih di atasnya tepat di bagian tengah. Bentuk lingkaran penuh (tapi tidak sampai menutupi seluruh permukaan adonan daging semangka).

    9. Semprotkan adonan hijau muda hingga menutupi seluruh permukaan adonan daging dan putih.

    10. Terakhir, semprotkan adonan hijau tua diatasnya seperti membentuk garis 8 arah mata angin. Bisa juga sambil dikelok2 agar motif luriknya lebih bagus.

    11. Kukus adonan hingga matang (kira2 selama max 10 menit, sesuaikan kompor masing2) dengan api sedang cenderung besar.




    Demikianlah tadi Resep Bolu Kukus (Mekar) Semangka 1 Telur - All in One Methode, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Bolu Kukus (Mekar) Semangka 1 Telur - All in One Methode diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Kukus (Mekar) Semangka 1 Telur - All in One Methode Karya Raafi Wulandari (Dapur Marfa) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bolu Kukus (Mekar) Semangka 1 Telur - All in One Methode Karya Raafi Wulandari (Dapur Marfa) dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/08/resep-bolu-kukus-mekar-semangka-1-telur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.