Resep Tumis Sarden a la Anak Kost oleh Eunike Lala Maranata
Dibawah ini adalah cara membuat Tumis Sarden a la Anak Kost. Resep Tumis Sarden a la Anak Kost yang dibuat oleh Eunike Lala Maranata cukup untuk 4 porsi.
Resep Tumis Sarden a la Anak Kost
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 1 kaleng kecil Sardines ABC saus cabai
- 7 lonjor Kacang panjang (potong", cuci)
- 2 btr Telur
- 10 buah Cabai rawit utuh (cuci")
- 5 siung bawang putih iris
- sesuai selera Gula, garam
- 1 sdm Kecap manis Bango (boleh skip)
- Secukupnya air
Langkah
-
Panaskan secukupnya minyak goreng, buat orak-arik telur
-
Masukkan bawang putih iris, tumis sampai agak garing. Lalu masukkan cabai rawit utuh dan kacang panjang.
-
Masukkan sarden kaleng.. Aduk rata, biarkan mendidih dulu baru tes rasa. Perbaiki rasa dgn gula/garam, kecap sedikit atau ssuai selera. Bila kurang air, tambahkan air.
-
Masak hingga kacang panjang hmpir matang. Siap :)
Demikianlah Resep Tumis Sarden a la Anak Kost, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tumis Sarden a la Anak Kost diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis Sarden a la Anak Kost Kiriman dari Eunike Lala Maranata diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis Sarden a la Anak Kost Kiriman dari Eunike Lala Maranata dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/08/resep-tumis-sarden-la-anak-kost-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.