Resep Kentang Balado | Sambal Goreng Kentang oleh Puput Mahdi
Berikut ini cara membuat Kentang Balado | Sambal Goreng Kentang. Resep Kentang Balado | Sambal Goreng Kentang yang dishare oleh Puput Mahdi cukup untuk 4 porsi.
Resep Kentang Balado | Sambal Goreng Kentang
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- Bahan Utama :
- 200 gr Kripik Kentang (bisa yang tipis2 bulat atau yang bentuk stick)
- Bumbu Halus :
- 8 siung bawang merah kecil atau 1 saja yang besar
- 2 siung bawang putih
- 4 buah cabe merah
- 2 buah cabe rawit jika ingin pedas tambahkan atau bisa dihilangkan
- 1 sdt garam
- 1 sdm gula pasir
- 1 sdm minyak sayur/minyak goreng
- Bahan tambahan :
- 1 sdt bubuk jahe
- 1 cm lengkuas geprek
- 2 lembar daun jeruk
- 1 buah cabe merah potong serong
Langkah
-
Haluskan bumbu halus, tumis dan masukkan bubuk jahe, lengkuas, daun jeruk, dan cabe merah iris. Tumis hingga harum.
-
Tes rasa bumbu terlebih dahulu agar pas manis dan asin yang diinginkan. Baru masukkan Kripik Kentangnya, kecilkan api dan aduk hingga tercampur sempurna.
-
Setelah tercampur biarkan uap air yang ada hilang dan sajikan :)
Itulah tadi Resep Kentang Balado | Sambal Goreng Kentang, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kentang Balado | Sambal Goreng Kentang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kentang Balado | Sambal Goreng Kentang Karya Puput Mahdi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kentang Balado | Sambal Goreng Kentang Karya Puput Mahdi dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/10/resep-kentang-balado-sambal-goreng.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.