Resep Choco-Vanilla Pudding w/ Foam By Laila Izul

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Choco-Vanilla Pudding w/ Foam By Laila Izul
  • Resep Choco-Vanilla Pudding w/ Foam oleh Laila Izul

    Dibawah ini adalah cara memasak Choco-Vanilla Pudding w/ Foam. Resep Choco-Vanilla Pudding w/ Foam yang dibuat oleh Laila Izul cukup untuk 8 orang.



    gambar untuk cara membuat Choco-Vanilla Pudding w/ Foam


    Resep Choco-Vanilla Pudding w/ Foam


    Porsi: 8 orang

    Bahan-bahan

    1. Bahan A:
    2. 1 bks agar-agar coklat
    3. 1 bks susu coklat bubuk
    4. 1 bks santan kara ukuran kecil
    5. 2 bks susu kental manis coklat
    6. 6 sdm gula pasir
    7. 400 ml air
    8. Bahan B:
    9. 1 bks agar-agar plan
    10. 2 butir putih telur
    11. 4 sdm gula pasir
    12. 1/4 sdt garam
    13. 400 ml air
    14. 2 bks susu kental manis putih
    15. Topping:
    16. Choco powder etc

    Langkah

    1. Campurkan semua bahan A lalu masak hingga mendidih, sisihkan.

    2. Mixer putih telur, gula pasir dan garam sampai kaku.

    3. Masak agar-agar, air dan susu. Setelah mendidih campurkan dan mixer bersama adonan putih telur yang sudah menjadi kaku.

    4. Tuang ke dalam bahan A yang telah dingin.

    5. Pudding siap di sajikan dengan topping sesuai selera. Saya memakai milo bubuk sebagai topping.

    6. Selamat mencoba.




    Itulah Resep Choco-Vanilla Pudding w/ Foam, Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Choco-Vanilla Pudding w/ Foam diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Choco-Vanilla Pudding w/ Foam By Laila Izul diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Choco-Vanilla Pudding w/ Foam By Laila Izul dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/12/resep-choco-vanilla-pudding-w-foam-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.