Resep Nasi Tahu Telur bekal sekolah Oleh Arik Yunita (Paon RaRe)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nasi Tahu Telur bekal sekolah Oleh Arik Yunita (Paon RaRe)
  • Resep Nasi Tahu Telur bekal sekolah oleh Arik Yunita (Paon RaRe)

    Dibawah ini adalah resep masakan Nasi Tahu Telur bekal sekolah. Resep Nasi Tahu Telur bekal sekolah yang dibuat oleh Arik Yunita (Paon RaRe) dapat disajikan 1 porsi.



    gambar untuk cara membuat Nasi Tahu Telur bekal sekolah


    Resep Nasi Tahu Telur bekal sekolah


    Porsi: 1 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 mangkok nasi
    2. 1 kotak tahu
    3. 1 btr telur
    4. secukupnya garam,gula,lada bubuk,saos tiram dan kecap manis

    Langkah

    1. Kocok tahu, telur, garam, gula dan lada.

    2. Panaskan teflon beri sedikit minyak, lalu tuang kocokan tahu biarkan mengental. Buat orak arik.

    3. Masukkan nasi aduk" lalu tambahkan saos tiram dan kecap manis sesuai selera y. Test rasa... Sajikan ????




    Itulah tadi Resep Nasi Tahu Telur bekal sekolah, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Nasi Tahu Telur bekal sekolah diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi Tahu Telur bekal sekolah Oleh Arik Yunita (Paon RaRe) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nasi Tahu Telur bekal sekolah Oleh Arik Yunita (Paon RaRe) dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/12/resep-nasi-tahu-telur-bekal-sekolah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.