Resep Tumis buncis ala Singapore Karya esther s

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis buncis ala Singapore Karya esther s
  • Resep Tumis buncis ala Singapore oleh esther s

    Berikut ini cara membuat Tumis buncis ala Singapore. Resep Tumis buncis ala Singapore yang dibuat oleh esther s bisa disajikan 2 porsi.



    gambar untuk resep makanan Tumis buncis ala Singapore


    Resep Tumis buncis ala Singapore


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 ons baby buncis
    2. 1 ons daging sapi cincang
    3. secukupnya Kecap manis
    4. secukupnya Saus tiram
    5. secukupnya Air
    6. Garam, merica, totole
    7. 2 siung bawang putih cincang

    Langkah

    1. Cuci bersih buncis. Buang ujungnya kemudian tumis dengan minyak dan sedikit air sampai empuk. Pakai api kecil ya. Tiriskan (kalau mau wangi, bisa tambah bawang putih geprek)

    2. Panaskan minyak. Masukan bawang putih. Tumis sampai harum

    3. Masukan daging cingcang dan bumbu (saus tiram, kecap manis, merica, garam, totole) sesuai selera. Tumis hingga matang.

    4. Taruh masakan daging di atas buncis. Selamat menyantap




    Demikianlah Resep Tumis buncis ala Singapore, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Tumis buncis ala Singapore diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis buncis ala Singapore Karya esther s diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tumis buncis ala Singapore Karya esther s dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/12/resep-tumis-buncis-ala-singapore-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.