Resep Salome / Cilok Kiriman dari Zufarida Swn

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Salome / Cilok Kiriman dari Zufarida Swn
  • Resep Salome / Cilok oleh Zufarida Swn

    Berikut ini cara memasak Salome / Cilok. Resep Salome / Cilok yang dibuat oleh Zufarida Swn bisa jadi 8-10 porsi.



    gambar untuk resep Salome / Cilok


    Resep Salome / Cilok


    Porsi: 8-10 porsi

    Bahan-bahan

    1. 75 gr Tepung terigu
    2. 1 sdm tepung beras
    3. secukupnya garam
    4. 175 ml Air panas
    5. 125 gr Tepung sagu tani
    6. sosis/crab stick untuk isian

    Cara Membuat

    1. Campur terigu, tepung beras dan garam dalam 1 wadah. Tambahkan air, jangan sampai terlalu encer

    2. Lalu masukan sedikit demi sedikit tepung sagu tani hingga dirasa adonan kalis.

    3. Siapkan air rebusan untuk merebus salome

    4. Bentuk bulat-bulat kecil adonan dengan diberi isian.

    5. Rebus salome hingga mengapung. Sisihkan untuk disimpan dan di konsumsi lain waktu (agar tidak terlalu matang)

    6. Rebus kembali salome ketika akan dikonsumsi. Salome siap dinikmati




    Itulah Resep Salome / Cilok, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Salome / Cilok diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Salome / Cilok Kiriman dari Zufarida Swn diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Salome / Cilok Kiriman dari Zufarida Swn dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/02/resep-salome-cilok-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.