Resep Mie Ayam Ekstra Kimchi oleh Wayan Haryati Utami
Dibawah ini adalah resep cara membuat Mie Ayam Ekstra Kimchi. Resep Mie Ayam Ekstra Kimchi yang dibuat oleh Wayan Haryati Utami cukup untuk .
Resep Mie Ayam Ekstra Kimchi
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/4 dada ayam potong dadu
- Pelengkap:
- secukupnya Mie basah
- secukupnya Sawi hijau
- secukupnya Daun bawang
- Bawang goreng
- Bumbu halus:
- 5 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 1 cm kunyit, 1 cm jahe
- 2 siung kemiri
- 1 sdt ketumbar
- 1/2 sdt merica
- Bumbu pelengkap:
- Serai geprek
- Daun jeruk
- Saori saos tiram
- kecap asin
- kecap manis
- gula, garam
Langkah
Tumis bumbu halus beserta serai dan daun jeruk sampai wangi. Kemudian masukan ayam, masak sampai ayam mengeluarkan air dan empuk. Kemudian tambahkan air secukupnya sesuai dgn banyaknya porsi mie (krn langsung digunakan sebagai kuah)
Masukan kecap manis, saori, gula, garam dan daun bawang cincang. Tes rasa hingga dirasa pas sesuai selera.
Tata mie yg telah direbus beserta dgn sawi rebus. Siram menggunakan kuah dan ayam. Terakhir tabur dgn bawang goreng.
Mie siap dihidangkan, akan lebih nikmat kalau dimakan bersama kimchi. Untuk resep kimchi ala2, bisa dicek di postingan sebelumnya yaaa. Happy cooking ????
Demikianlah tadi Resep Mie Ayam Ekstra Kimchi, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mie Ayam Ekstra Kimchi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie Ayam Ekstra Kimchi Dari Wayan Haryati Utami diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie Ayam Ekstra Kimchi Dari Wayan Haryati Utami dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/03/resep-mie-ayam-ekstra-kimchi-dari-wayan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.