Resep Tumis Oriental #pr_capcay

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis Oriental #pr_capcay
  • Resep Tumis Oriental #pr_capcay oleh Nur Sabatiana

    Berikut ini adalah resep Tumis Oriental #pr_capcay. Resep Tumis Oriental #pr_capcay yang ditulis Nur Sabatiana dapat disajikan .



    gambar untuk resep makanan Tumis Oriental #pr_capcay


    Resep Tumis Oriental #pr_capcay


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 bonggol kembang kol, siangi perkuntum
    2. 100 gr kapri
    3. 2 bh wortel, iris serong tipis
    4. 1 batang daun bawang iris serong
    5. 2 batang seledri iris2
    6. 5 bh baso sapi, iris tipis
    7. 1/2 bh bombay ukuran sedang, iris panjang
    8. 1 siung besar bawang putih,cincang halus
    9. 1 sdm saus tiram
    10. Secukupnya garam, gula, lada bubuk dan kaldu bubuk
    11. Sesuai selera air

    Cara Membuat

    1. Panaskan sedikit minyak, tumis bombay smp layu. Masukkan bawang putih dan lanjut tumis smp harum.
    2. Masukkan saus tiram, baso sapi dan wortel. Aduk sebentar smp wortel agak layu.
    3. Tambahkan air. Sesuai selera ya, berkuah byk/sedikit. Masuk kembang kol dan kapri. Bumbui dan koreksi rasa.
    4. Setelah kembang kol dan kapri layu, masuk daun bawang dan seledri. Mendidih sekali dan angkat. Lgsg dipindah kepiring saji biar ga overcooked.
    5. Sajikan.



    Itulah tadi Resep Tumis Oriental #pr_capcay, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Tumis Oriental #pr_capcay diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis Oriental #pr_capcay diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Tumis Oriental #pr_capcay dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/04/resep-tumis-oriental-prcapcay.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.