Resep Mi goreng sosis pedas oleh sherly abidin
Inilah cara membuat Mi goreng sosis pedas. Resep Mi goreng sosis pedas yang dishare oleh sherly abidin bisa disajikan .
Resep Mi goreng sosis pedas
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 bungkus mi telur apa saja (saya pake tiga ayam)
- 4 sosis rasa ayam
- 2 butir telur
- garam
- kecap
- saos sambal (selera)
- sesuai selera sawi
- sesuai selera daun bawang
- bumbu halus :
- 5 siung bawang putih
- 4 siung bawang merah
- 10 cabai setan
- 2 butir kemiri
Cara Membuat
- Didihkan air untuk merebus mi dan sosis (mi jangan terlalu lembek) tiriskan.
- Tumis bumbu halus sampai wangi, masukan telur, kemudian orak arik..
- Masukan sawi oseng sebentar, masukan mi dan sosis tambahkan sedikit air..
- Taburi garam, kecap manis, tambahkan saos sambal jika ingin lebih pedas.oseng sampai semua mi tercampur bumbu, tes rasa..
- Sajikan dengan bawang goreng diatasnya..
Itulah Resep Mi goreng sosis pedas, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mi goreng sosis pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mi goreng sosis pedas diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mi goreng sosis pedas dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/07/resep-mi-goreng-sosis-pedas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.