Resep Nasi pecel oleh Nurie Nuyie
Dibawah ini adalah resep cara membuat Nasi pecel. Resep Nasi pecel yang dibuat oleh Nurie Nuyie bisa jadi .
Resep Nasi pecel
Porsi:
Bahan-bahan
- secukupnya Nasi
- 1 ikat Bayam
- 5 Buncis
- secukupnya Toge
- Ikan layang
- 5 buah Tahu
- 1/2 papan Tempe
- Sambel kacang
- sedikit Air panas
- Pelengkap:
- Peyek kacang
Langkah
-
Bersihkan ikan layang, goreng sampai matang, sisihkan
-
Goreng tempe dan tahu, sisihkan
-
Rebus daun bayam dan toge
-
Masukan air panas secukupnya dalam wadah, lalu masukan sambel kacang (sambel kacang terdahulu)
-
Tata nasi dlam piring, masukan toge lalu daun bayam, siram pakai sambel kacang, lalu, tibggal pilih pakai kauk ikan kayang, tempe atau tahu,
-
Tambahkan peyek (resep sebelumnya)
-
Sajikan dan nikmati hehehe maknyus lagi klo ada sambal,
Demikianlah Resep Nasi pecel, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Nasi pecel diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi pecel Oleh Nurie Nuyie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi pecel Oleh Nurie Nuyie dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/07/resep-nasi-pecel-oleh-nurie-nuyie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.