Resep Cireng Simple dan Praktis

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cireng Simple dan Praktis
  • Resep Cireng Simple dan Praktis oleh Yesie Mutiarasyani

    Berikut ini resep cara membuat Cireng Simple dan Praktis. Resep Cireng Simple dan Praktis yang dishare oleh Yesie Mutiarasyani bisajadi .



    resep Cireng Simple dan Praktis


    Resep Cireng Simple dan Praktis


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/4 kg tepung sagu
    2. 50 ml tepung terigu
    3. 3 siung bawang putih (dihaluskan)
    4. 1 sdt lada
    5. 1 sdt garam
    6. Secukupnya daun bawang (iris tipis)
    7. Secukupnya Air

    Cara Membuat

    1. Campurkan tepung sagu, terigu, lada, bawang putih, daun bawang, dan garam
    2. Tambahkan air secukupnya hingga adonan dapat dibentuk
    3. Siapkan wajan dan minyak, panaskan. Kemudian ambil sedikit adonan dan pipihkan dengan tangan kemudian goreng
    4. Taraaaa!!! Cireng ala Chef Yeshhh udh bs disantap?? (dgn saus sambal atau cuka pempek lebih nikmat)



    Itulah tadi Resep Cireng Simple dan Praktis, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Cireng Simple dan Praktis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cireng Simple dan Praktis diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Cireng Simple dan Praktis dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/08/resep-cireng-simple-dan-praktis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.