Resep Tteokbokki (kue beras korea) step by step #PR_OlahanTepungBeras oleh SenyRoss
Berikut ini resep cara membuat Tteokbokki (kue beras korea) step by step #PR_OlahanTepungBeras. Resep Tteokbokki (kue beras korea) step by step #PR_OlahanTepungBeras yang ditulis SenyRoss bisa menjadi .
Resep Tteokbokki (kue beras korea) step by step #PR_OlahanTepungBeras
Porsi:
Bahan-bahan
- Garaetteok/kue beras :
- 200 gram tepung beras
- 1/2 sdt garam
- 1 sdm tepung tapioka
- 1/2 gelas air panas(sesuaikan kalis adonan)
- Secukupnya minyak(untuk mencetak adonan)
- Gochujang (saus pedas asam manis)
- 4 buah cabe merah sedang
- 4 buah rawit merah
- 1 siung bawang putih
- 200 ml air
- 1 buah bawang bombay uk sedang
- 1/2 bungkus penyedap
- 1 sdt gula (sesuai selera)
- 4 sdm saus cabai
- 2 sdm saus tomat
- 1 sdm saus tiram
Cara Membuat
- Garaetteok/kue beras : campur tepung beras dan tapioka,garam,lalu masukkan air panas(harus mendidih),masukkan air sedikit demi sedikit sampai adonan kalis.
- Panaskan air di panci untuk merebus adonan kue beras. Setelah mendidih,masukkan adonan yg sudah dicetak. Caranya balur telapak tangan dengan sedikit minyak, ambil sedikit adonan,lalu dibulatkan dan dipanjangkan sperti pempek lenjer,ingat adonan jangan tllu tebal supaya matang dan tidak mentah di dalam. Potong ukuran sedang,cemplungkan ke panci berisi air mendidih.
- Setelah adonan mengambang,berarti tanda sudah matang,untuk memastikan cek bag dlm,jika sudh tdk ada bagian yg bertekstur tepung maka sudah matang. Lakukan sampai seluruh adonan habis.tiriskan
- Gochujang(saus pedas asam manis) : blender bawang putih,cabai merah dan rawit,sisihkan. Lalu tumis bawang bombay sampai harum,tambahkan hasil blenderan,tunggu matang dan masukkan air. Kemudian masukkan saos tomat,saos cabai,saos tiram,penyedap,gula. Tunggu hingga mendidih dan mengental,koreksi rasa. (karena saya sengaja bikin saos bnyak jd sebagian disimpan di mangkok untuk stok)
- Masukkan kue beras yg sudah direbus ke dalam saus gochujang yg sedang dimasak,lalu aduk rata. Sajikan
Demikianlah tadi Resep Tteokbokki (kue beras korea) step by step #PR_OlahanTepungBeras, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Tteokbokki (kue beras korea) step by step #PR_OlahanTepungBeras diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tteokbokki (kue beras korea) step by step #PR_OlahanTepungBeras diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tteokbokki (kue beras korea) step by step #PR_OlahanTepungBeras dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/08/resep-tteokbokki-kue-beras-korea-step.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.