Resep Telur Balado Dari Foetti Annisa

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Telur Balado Dari Foetti Annisa
  • Resep Telur Balado oleh Foetti Annisa

    Inilah cara membuat Telur Balado. Resep Telur Balado yang dishare oleh Foetti Annisa bisa jadi .



    gambar untuk cara membuat Telur Balado


    Resep Telur Balado


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 6 bh telur ayam
    2. 2,5 sdm gula pasir
    3. 1 bh tomat ukuran sedang
    4. 1/2 sachet kaldu ayam bubuk
    5. secukupnya Minyak goreng
    6. Dihaluskan :
    7. 1 bh Kemiri
    8. 3 siung bawang putih
    9. 3 siung bawang merah
    10. secukupnya Garam

    Langkah

    1. Bersihkan kulit telur di air mengalir, lalu rebus sampai matang sekitar 17menit dengan api sedang

    2. Setelah telur matang, dinginkan lalu kupas kulitnya. Setelah itu panaskan minyak dan goreng telur dengan api besar sampai warna telur menjadi kuning keemasan. Lalu angkat dan tiriskan sebentar.

    3. Minyak yg td buat menggoreng telur dipanaskan lagi, lalu masukkan bumbu yg dihaluskan aduk hingga wangi.

    4. Masukkan tomat yg sudah diiris dadu kecil2, aduk sambil ditekan2. Setelah tomat agak halus masukkan kaldu ayam dan gula. Aduk sampai tomat benar2 hancur lalu tes rasa.

    5. Setelah itu masukkan telur dan aduk hingga rata. Diamkan kurleb 2 menit. Lalu angkat dan tiriskan.

    6. Selamat makaaaannn ??




    Itulah tadi Resep Telur Balado, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Telur Balado diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Telur Balado Dari Foetti Annisa diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Telur Balado Dari Foetti Annisa dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/07/resep-telur-balado-dari-foetti-annisa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.