Resep Kare Sayur Kuning Tandoori

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kare Sayur Kuning Tandoori
  • Resep Kare Sayur Kuning Tandoori oleh Rika Ervita Gatackic

    Berikut ini cara membuat Kare Sayur Kuning Tandoori. Resep Kare Sayur Kuning Tandoori yang dibuat oleh Rika Ervita Gatackic cukup untuk 2 porsi.



    resep makanan Kare Sayur Kuning Tandoori


    Resep Kare Sayur Kuning Tandoori


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 3 buah Kentang kuning (putih juga boleh)
    2. 10 bh Tomat Cherry
    3. 10 bh Baby Carrot (wortel)
    4. 3 buah Daging sapi ber-Tulang (ukuran kecil)
    5. 1/2 siung Bawang Bombay
    6. 1 tangkai Daun Bawang
    7. 1 sdt Daun Parsley - cacah halus
    8. 3 sdm Santan bubuk
    9. 1 sdt Jintan bubuk
    10. 1 sdt Bubuk Kare kuning (yellow curry)
    11. 1 sdt Bubuk Bawang Bombay
    12. 1/2 sdt Bubuk Cabai
    13. 4 lembar kecil Daun salam
    14. 1 sdt Bumbu Tandoori bubuk
    15. secukupnya Garam dan Lada putih
    16. 2 sdm Minyak / margarine untuk menumis

    Cara Membuat

    1. Rebus Kentang dan daging bersamaan dengan 1500ml air. Sementara itu rimis bawang Bombay stengah matang.
    2. Setelah kentang sedikit empuk. Masukkan wortel, bubuk santan & daun salam lalu aduk rata. Tambahkan bumbu-bumbu bubuk. Aduk rata selama 10 menit kemudian masukkan tomat cherry.
    3. Tambahkan cacahan daun parsley & daun bawang. Bubuhi garam & lada putih secukupnya.



    Demikianlah Resep Kare Sayur Kuning Tandoori, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Kare Sayur Kuning Tandoori diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kare Sayur Kuning Tandoori diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kare Sayur Kuning Tandoori dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/09/resep-kare-sayur-kuning-tandoori.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.