Resep Pie goreng melted Dari Aldilla Annadiah

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pie goreng melted Dari Aldilla Annadiah
  • Resep Pie goreng melted oleh Aldilla Annadiah

    Inilah resep Pie goreng melted. Resep Pie goreng melted yang ditulis Aldilla Annadiah bisa jadi 12-15porsi.



    cara membuat Pie goreng melted


    Resep Pie goreng melted


    Porsi: 12-15porsi

    Bahan-bahan

    1. Kulit pie:
    2. 250 gr tepung terigu
    3. 4 sdm mentega (me blueband)
    4. Gula (sdt)
    5. secukupnya Garam
    6. 11 sdm Air
    7. 3 sdm Minyak goreng
    8. Isi:
    9. secukupnya Pisang uli
    10. Selai chocolate (me chocomaltine)
    11. Selai bluberry
    12. Selai kacang
    13. Tiramissu

    Langkah

    1. Tim dahulu mentega dengan minyak hingga mencair

    2. Jika mentega sudah mencair campurkan dengan tepung terigu garam, gula dan air lalu aduk hingga rata

    3. Jika semuanya sudah keaduk, giling hingga tipis dan cetak dengan cetakan bulat. Ambil satu adonan pie beri isian lalu ambil satu lagi taro diatas adonan yg udah dikasih isinya. Tutup sambil ditekantekan menggunakan garpu

    4. Jika sudah semua selesai masukan frezeer selama 2 jam, setelah 2 jam baru bisa digoreng.

    5. Ini hasilnya, pinggirannya renyah tengahnya lembut dan melted banget

    6. Note: sebaiknya pie disimpan didalam frezeer supaya teksturnya tetap renyah (garing)




    Demikianlah Resep Pie goreng melted, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Pie goreng melted diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pie goreng melted Dari Aldilla Annadiah diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pie goreng melted Dari Aldilla Annadiah dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/10/resep-pie-goreng-melted-dari-aldilla.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.