Resep Garang Asem Ayam Kuah Bening oleh Garnis Tidariyanti
Berikut ini adalah resep memasak Garang Asem Ayam Kuah Bening. Resep Garang Asem Ayam Kuah Bening yang dibuat oleh Garnis Tidariyanti bisa menjadi 3-4 porsi.
Resep Garang Asem Ayam Kuah Bening
Porsi: 3-4 porsi
Bahan-bahan
- 1 potong dada ayam yg dipotong2
- 5 buah tomat hijau
- 1 buah tomat merah
- 5 buah bawang merah
- 4 buah bawang putih
- 1 ruas lengkuas geprek
- 1 daun sereh geprek
- 1/2 ruas jahe geprek
- 3 buah cabe rawit merah
- 4 buah cabe keriting
- 2 daun salam
- 2 daun jeruk
- 1 liter air
- 1 sdt Garam/penyedap rasa
- 1 sdm gula pasir
- Air asam jawa (lebih seger lg kalo pake blimbing wuluh)
Cara Membuat
- Cuci dan rebus ayam dengan sedikit garam agar ayam tidak anyep, kemudian sdh sedikit matang tiriskan.
- Sambil menunggu matang,iris bawang merah, bawang putih,cabe keriting,cabe rawit merah
- Suapkan 1 liter air untuk memasak,masukkan ayam yang sudam direbus sebelumnya ke dalam panci berisi air.
- Masukkan pula bahan2 yg sudah diiris kecuali tomat.
- Tambahkan sereh,jahe dan lengkuas yg sudah digeprek
- Tambahkan air asam jawa ke dalamnya.
- Tambahkan penyedap rasa dan gula kemudian koreksi rasa
- Setelah benar2 mendidih,masukkan tomat yg sudah diiris2 dan biarkan sedikit layu.
- Sajikan garang asem ayam dalam mangkok. Hidangkan bersama nasi hangat. Selamat mencoba...
Itulah tadi Resep Garang Asem Ayam Kuah Bening, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Garang Asem Ayam Kuah Bening diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Garang Asem Ayam Kuah Bening diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Garang Asem Ayam Kuah Bening dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/11/resep-garang-asem-ayam-kuah-bening.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.