Resep Kroket Macaroni (Macaroni Croquette) - Elizabeth Putri Cipta

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kroket Macaroni (Macaroni Croquette) - Elizabeth Putri Cipta
  • Resep Kroket Macaroni (Macaroni Croquette) oleh Elizabeth Putri Cipta

    Berikut ini cara memasak Kroket Macaroni (Macaroni Croquette). Resep Kroket Macaroni (Macaroni Croquette) yang dibuat oleh Elizabeth Putri Cipta bisa jadi .



    gambar untuk cara membuat Kroket Macaroni (Macaroni Croquette)


    Resep Kroket Macaroni (Macaroni Croquette)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 kg kentang
    2. 1 bh jagung manis ukuran besar (diserut)
    3. 2 bh wortel ukuran sedang (potong dadu kecil)
    4. 150 gr buncis (iris tipis)
    5. 100 gr macaroni
    6. secukupnya cabai rawit hijau
    7. 80 gr susu bubuk vanilla
    8. 150 ml susu cair (plain)
    9. secukupnya daun seledri (iris kecil)
    10. secukupnya daun bawang (iris tipis)
    11. 1/2 siung bawang bombay (iris kecil)
    12. 3 siung bawang merah (iris kecil)
    13. 1 siung bawang putih (iris kecil)
    14. secukupnya garam
    15. secukupnya bumbu penyedap rasa sapi
    16. 2 butir telur ayam
    17. 1 sdm mentega
    18. secukupnya tepung panir

    Langkah

    1. Potong tipis kentang (untuk mempermudah ketika kentang dilumatkan), kemudian goreng sampai kentang matang dan lunak.

    2. Lumatkan kentang dengan menggunakan ulekan atau food processor sampai halus.

      Campurkan kentang yang telah halus dengan 1 kuning telur, garam, bumbu penyedap rasa sapi dan susu bubuk vanilla. - sisihkan

    3. Rebus macaroni hingga matang (jangan lupa campurkan sedikit minyak sayur pada air rebusan macaroni, agar macaroni tidak lengket).

      Angkat dan tiriskan. - sisihkan

    4. Untuk membuat isi kroket. Panaskan mentega, tumis bawang bombay, bawang putih dan bawang merah sampai harum.

      Masukkan wortel, jagung manis dan buncis.

      Masukkan macaroni.

      Masukkan susu cair (plain).

      Masukkan daun seledri dan daun bawang.

      Beri secukupnya bumbu penyedap rasa sapi

      Masak hingga sayuran matang dan susu cair menjadi asat.

    5. Siapkan kentang halus dan tumisan isi kroket.

      Ambil sedikit kentang halus dan pipihkan. Isi dengan tumisan. Bentuk bulat atau lonjong (sesuai selera). (Saran : saat akan membentuk kroket, lumuri tangan terlebih dahulu dengan minyak).

      Ulangi sampai kentang dan tumisan isi kroket habis.

    6. Siapkan 1 butir telur ayam dikocok lepas dan tepung panir.

      Lumuri kroket dengan telur kemudian tepung panir.

      Setelah semua selesai dilumuri, masukkan kroket kedalam lemari pendingin +/- 15 menit sebelum digoreng.

    7. Goreng kroket dengan minyak panas dan api kecil sampai kecokelatan.

      Pastikan saat menggoreng, kroket terendam dalam minyak.

      Angkat dan tiriskan.

      Kroket siap dihidangkan dengan cabai rawit hijau sebagai pelengkap.




    Demikianlah Resep Kroket Macaroni (Macaroni Croquette), Semoga saja anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Kroket Macaroni (Macaroni Croquette) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kroket Macaroni (Macaroni Croquette) - Elizabeth Putri Cipta diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kroket Macaroni (Macaroni Croquette) - Elizabeth Putri Cipta dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/11/resep-kroket-macaroni-macaroni.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.