Resep Banana Muffin oleh Mia Sin
Berikut ini resep memasak Banana Muffin. Resep Banana Muffin yang ditulis Mia Sin bisa disajikan .
Resep Banana Muffin
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan A
- 110 gram gula pasir (aku campur gula pasir 60 gram + gula aren 50 gram)
- 1 butir telor ayam ukuran besar
- 5 buah pisang raja ukuran kecil
- 40 gram minyak sayur (aku pake minyak jagung,kebetulan adanya cuma itu)
- 45 gram butter cairkan (aku kukus tapi gak sampe meleleh semua)
- sesuai selera Vanila essense dan kayu manis bubuk aku skip,soalnya suami kurang suka aroma aroma begituan
- Bahan B
- 190 gram tepung terigu (aku pake tepung made in jepang,karena adanya cuma itu)
- 1 sdt Baking Powder
- 1/2 sdt Baking powder
- Sejumput garam
- secukupnya Choco chip
Langkah
Aduk semua bahan A menjadi satu, (pisang di blender tapi jangan pake air) aduk pake whisk lalu sisihkan
Di wadah lain campurkan Bahan B menjadi satu (aku ayak sebelumnya supaya tidak ada tepung yg mengumpal) aduk jadi satu lalu masukan berlahan ke Bahan A,lalu aduk sampe rata
Setelah semua bahan tercampur rata masukan ke dalam loyang muffin,cukup 3/4 cup saja
Lalu di oven dengan suhu 180 derajat celcius selama 20 ~25 menit,atau di sesuaikan dengan oven masing2
Demikianlah Resep Banana Muffin, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Banana Muffin diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Banana Muffin Dari Mia Sin diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Banana Muffin Dari Mia Sin dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/04/resep-banana-muffin-dari-mia-sin.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.