Resep Tom yam rumahan Dari Almha

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tom yam rumahan Dari Almha
  • Resep Tom yam rumahan oleh Almha

    Berikut ini adalah resep masakan Tom yam rumahan. Resep Tom yam rumahan yang dibuat oleh Almha dapat disajikan 4porsi.



    bahan dan cara membuat Tom yam rumahan


    Resep Tom yam rumahan


    Porsi: 4porsi

    Bahan-bahan

    1. Bahan isian :
    2. 300 gr cumi dipotong"
    3. 300 gr udang
    4. 6 biji tahu
    5. Bumbu halus :
    6. 5 buah cabe keriting
    7. 10 buah cabe rawit (aku halusin sama dicemplung ke kuah sesuai selera)
    8. 5 siung bawang merah
    9. 3 siung bawang putih
    10. 2 buah kemiri (aku gk pake krn stok gk ada)
    11. Bumbu tambahan:
    12. 3 btg serai digeprek
    13. Lengkuas secukupny digeprek
    14. 5 buah daun jeruk purut
    15. secukupnya Merica
    16. secukupnya Ketumbar
    17. secukupnya Garam
    18. secukupnya Gula
    19. secukupnya penyedap rasa

    Langkah

    1. Bumbu halus ditumis, jika sudah harum masukkan lengkuas, daun jeruk, serai, merica dan ketumbar sampai harum.

    2. Didihkan air, jika sudah nendidih masukkan bumbu yg sudah ditumis, tunggu sampai mendidih lagi

    3. Jika sudah mendidih masukkan semua bahan isiannya, masukkan garam, gula, penyedap rasa. Tunggu sampai mendidih lagi, dan siap disajikan




    Demikianlah tadi Resep Tom yam rumahan, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Tom yam rumahan diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tom yam rumahan Dari Almha diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Tom yam rumahan Dari Almha dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/04/resep-tom-yam-rumahan-dari-almha.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.