Resep Tongseng Ayam Dari Gina Valiantina

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tongseng Ayam Dari Gina Valiantina
  • Resep Tongseng Ayam oleh Gina Valiantina

    Berikut ini cara memasak Tongseng Ayam. Resep Tongseng Ayam yang ditulis Gina Valiantina bisa jadi 4-6porsi.



    gambar untuk resep makanan Tongseng Ayam


    Resep Tongseng Ayam


    Porsi: 4-6porsi

    Bahan-bahan

    1. 1/2 kg Ayam
    2. 1 buah Sawi
    3. 2 buah Tomat
    4. 2 buah Sereh
    5. 2 buah Salam
    6. 1 cm Lengkuas
    7. 1 buah santan Kara
    8. Bumbu halus:
    9. 5 siung bawang putih
    10. 4 siung bawang merah
    11. 1 buah kemiri
    12. 1 cm jahe
    13. 3 cm kunyit
    14. secukupnya Garam, gula, kecap

    Langkah

    1. Cuci dan lalu rebus ayam sampai setengah matang, buang busa lemak. Tiriskan

    2. Haluskan bumbu halus, lalu tumis. masukkan sereh, salam, lengkuas sampai wangi.

    3. Setelah wangi masukkan ayam beserta air kaldu secukupnya sampai daging empuk. Tambahkan garam, gula dan kecap.

    4. Setelah empuk, masukkan 3/4 santan kara. Tunggu sampai mendidih.

    5. Setelah mendidih masukan sawi dan tomat lalu bolak balikkan sampai setengah matang. Jangan sampai terlalu layu.

    6. Koreksi rasa lalu hidangkan. Untuk penyuka pedas bisa ditambahkan cabe keriting dan cabe rawit.

    7. Selamat mencoba. Cocok juga untuk mpasi anak, bisa ditambahkan tempe agar bisa jadi menu 4*




    Itulah Resep Tongseng Ayam, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Tongseng Ayam diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tongseng Ayam Dari Gina Valiantina diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Tongseng Ayam Dari Gina Valiantina dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2019/06/resep-tongseng-ayam-dari-gina-valiantina.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.