Resep Tumis kacang panjang Jagung manis oleh Ibu Faqihransyah
Dibawah ini adalah cara memasak Tumis kacang panjang Jagung manis. Resep Tumis kacang panjang Jagung manis yang dibuat oleh Ibu Faqihransyah bisa jadi .
Resep Tumis kacang panjang Jagung manis
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 buah Jagung manis (di iris iris, ambil jagungny aja)
- 1 ikat Kacang panjang
- 2 buah Cabe merah besar
- 1 buah Cabe ijo besar
- 1/2 bulat bawang Bombay
- 3 siung bawang Merah
- 2 siung bawang Putih
- secukupnya Garam,penyedap
- 3 sdm minyak sayur dan 3 sdm air
Langkah
-
Cuci bersih semua bahan mentah
-
Iris kecil -kecil jagung, iris-iris miring kacang panjang.
-
Iris iris bawang bombay,bawang merah dan bawang putih.
-
Siapkan wajan, isikan minyak sayur tunggu smpai panas, masukan bawang bombay,bawang merah dan bawang putih aduk-aduk smpai 3 menit.
-
Masukan cabe yg sudah di iris-iris, jagung dan kacang panjang aduk aduk dengan api kecil..
-
Masukan garam dan penyedap msukan air, tunggu smpai matang.
-
Icip icip rasa, dannn tumis sayur sayur siap dihidangkan.
-
Mudah,sehat dan praktis cara membuatnya
Itulah tadi Resep Tumis kacang panjang Jagung manis, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Tumis kacang panjang Jagung manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis kacang panjang Jagung manis Dari Ibu Faqihransyah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis kacang panjang Jagung manis Dari Ibu Faqihransyah dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/03/resep-tumis-kacang-panjang-jagung-manis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.